Sistem Administrasi Terpadu Ringkas Cepat (SATRIA)

Informasi 03 Februari 2023

Sistem Administrasi Terpadu Ringkas Cepat (SATRIA)


Sistem Administrasi Terpadu Ringkas Cepat (SATRIA)

Sistem Administrasi Terpadu Ringkas Cepat (SATRIA) adalah inovasi pelayanan publik di Kecamatan Maduran dalam bidang Administrasi Kependudukan,

dimana dengan sitem ini kepengurusan administrasi kependudukan cukup di desa saja tanpa harus ke kecamatan.

Meliputi kepengurusan :

1. Pembuatan KK

2. Surat Pindah

3. Pindah Datang

4.  Permohonan cetak KTP




Posting Lainnya
MENGHADIRI UNDANGAN APEL KORPRI
19 Februari 2024
Camat Maduran menghadiri undangan Apel KORPRI di halaman Kantor Pemerintahan Kabupaten Lamongan, yang diikuti juga Semua Pejabat-Pejabat lainya mulai dari Inspektur,Kepala Dinas , dan Semua [......]
Hari ke-2 Perekaman E-KTP Pemula
25 Juni 2022
Hari ke-2 Perekaman E-KTP Pemula [......]
Hari pertama perekaman e_KTP Massal di Pendopo Kecamatan Maduran
24 Juni 2022
Hari pertama perekaman e_KTP Massal di Pendopo Kecamatan Maduran [......]
BUMI SHOLAWAT
06 Januari 2022
        BUMI SHOLAWAT (Buka Minggu Selesai Hasil Otentik Langsung Antar Waktunya Cepat), Minggu melayani :Proses Kartu KeluargaCetak e-KTPPerekaman e-KTPSurat PindahInovasi pelayanan ini [......]
SAKIP TAHUN 2020
05 Januari 2022
SDFSDFSDF [......]
PELAYANAN ADMINISTRASI TERPADU KECAMATAN MADURAN
04 Januari 2022
Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan adalah Pelayanan yang dilaksanakan dalam satu tempat/satu ruangan, diwujudkan untuk memudahkan masyarakat mendapat pelayanan, khususnya di Kecamatan Maduran. Pelayanan meliputi ;- [......]
Peringatan Hari Bela Negara
24 Desember 2021
Peringatan Hari Bela Negara. SEMANGAT BELA NEGARAKU, INDONESIA TANGGUH INDONESIA TUMBUHhttps://www.kemhan.go.id/pothan/2021/12/18/amanat-presiden-pada-peringatan-hari-bela-negara-2021.html [......]
Pencarian
LAPOR!

KECAMATAN MADURAN KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Raya Maduran No.1, Maduran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62261
  • maduran@lamongankab.go.id
  • (0322) 392638
  • +6281215246117
© 2025 Kecamatan Maduran Kabupaten Lamongan